Sujiwo Donasikan 25 Juta untuk Masjid Salsabila Yonko 465 Kopasgat

  • Bagikan
Sujiwo Donasikan 25 Juta untuk Masjid Salsabila Yonko 465 Kopasgat. Foto: N.Amrullah

Sumbangan Wabup Sujiwo untuk Masjid Salsabila mendapat apresiasi dari Komandan Batalyon 465 Kopasgat Letkol Pas Muhammad Sulendro. Dirinya berujar, sokongan dari orang nomor dua di Kubu Raya itu menjadi tambahan motivasi panitia pembangunan untuk mempercepat penyelesaian rumah ibadah tersebut.

BACA JUGA: Personil Satgas TMMD Reguler Ke-116 Bantu Warga Perbaiki Sepeda Onthel

“Terima kasih atas partisipasi Mas Sujiwo dalam pembangunan masjid dan semoga masjidnya cepat terselesaikan sehingga semakin cepat difungsikan untuk pembinaan mental Prajurit Batalyon Komando 465 Kopasgat,” pungkasnya.***

(N.Amrullah)

  • Bagikan