SERBA-SERBI, Netnews.id – Menu gulai nangka memang menjadi salah satu menu favorit saat makan, apalagi diolah dengan ala masakan Padang yang sesuai selera, tentu akan menambah nafsu makan anda sekeluarga.
Dengan rasanya yang enak dan juga lezat, tentunya kuliner Nusantara satu ini menjadi menu favorit yang disukai semua kalangan. Apalagi jika dihidangkan bersama ketupat dan opor saat lebaran bersama keluarga tercinta.
BACA JUGA: Safari Politik Ganjar ke Kalbar pada 10 Juni Ditunda
Penasaran apa saja bahan dan tips membuatnya, berikut penjelasannya.
Bahan-bahan
1. Nangka muda
2. Udang yang sudah dikupas
3. Kunyit
4. Air untuk merebus (sesuaikan dengan porsi)
5. Kari bubuk
6. Daun jeruk
7. Serai
8. Daun salam
9. 800 ml susu cair yang rendah lemak (untuk 4 porsi)
10. 250 ml santan (untuk 4 porsi)
11. 1 sendok makan bumbu penyedap